Profil PPID Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Provinsi DKI Jakarta Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID) Perpustakaan dan Kearsipan Provinsi DKI Jakarta merupakan ujung tombak pelayanan informasi di Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Provinsi DKI Jakarta yang bertugas mengelola dan memberikan pelayanan informasi kepada masyarakat.

Moto PPID

CEPAT
AKURAT
MUDAH
BERKUALITAS